Sunday 3 April 2016

Gejala Penyakit Tipus / Tipes Yang Sering Muncul. Sebaarkan !!! Tanda Tanda Terkena Sakit Tipus/Tipes

Penyakit tipus merupakan penyakit yang cukup berbahaya jika tidak di tangani dengan benar. Penyakit tifus bisa menyerang siapa saja, penyakit ini bisa menyerang anak-anak dan orang dewasa. namun penyakit ini lebih sering mengena pada anak anak, untuk itu jagalah kesehatan anak anak kamu dengan baik.




banyak tanda tanda yang muncul yang dapat di ketahui saat seorang terkena penyakit tipus gejala yang muncul antaralain seperti di bawah ini. Gejala Penyakit Tipus Yang Sering Muncul. Sebaarkan !!! Tanda Tanda Terkena Sakit Tipus :




  1. Gejala yang pertama yaitu munculnya sakit perut di sertai mual dan muntah muntah
  2. Gejala yang kedua penderita akan mengalami demam / badan panas mencapai 40 derajat C, yang disertai dengan sakit kepala. 
  3. Pada bagian lidah akan berubah warna menjadi putih / pucat dan jnika di julurkan akan gemetaran.
  4. Gejala berikutnya penderita akan mengalami denyut nadi yang melambat
  5. Penderita akan mengalami perubahan pola BAB
Jika penderita mengalami ciri ciri di atas bisa di waspadai jika itu adalah gejala terkena tifus. untuk lebih baiknya untuk segera di periksakan ke dokter / klinik kesehatan terdekat. 

sayangilah kesehatan dirimu dari awal sebelum anda sakit.  SEBAARKANLAH !!!

Sumber : http://penyakittifus.com/

Romeltea Media
Sebaarkan Berita Kesehatan Terbaru Updated at:
Get Free Updates:
*Please click on the confirmation link sent in your Spam folder of Email*

Be the first to reply!

Post a Comment

Baca Juga

Cara Mengobati Penyakit Tekanan Darah Rendah Sebarkan ! Penyakit Darah Rendah

Selamat datang dan selamat membaca artikel disini semoga bermanfaat, setelah kemarin mimin membagikan artikel mengenai penyakit tekanan dara...

 
back to top